iqna

IQNA

Kunci-kunci
liga arab
Ahmed Abul Ghait, Sekretaris Jenderal Liga Arab, menekankan perlunya memperkuat kembalinya Suriah ke Liga melalui peran negara-negara Arab yang lebih efektif dalam penyelesaian politik. Ia mengatakan bahwa ini adalah cara untuk menstabilkan dan mempertahankan kedaulatan tanah Suriah.
Berita ID: 3478492    Tanggal penerbitan : 2023/06/10

TEHERAN (IQNA) - Serangan brutal pada Kamis, 26 Januari, oleh militer Zionis di kamp Jenin di Tepi Barat, yang mengakibatkan mati syahid dan melukai puluhan warga Palestina, dikecam keras oleh lembaga dan organisasi Islam dan Arab, termasuk OKI, Liga Arab, Dewan Kerjasama Teluk Persia dan Parlemen Arab.
Berita ID: 3477939    Tanggal penerbitan : 2023/01/28

TEHERAN (IQNA) - Liga Arab mengeluarkan pernyataan pada Kamis malam, 5 Agustus, mengungkapkan keprihatinan atas meningkatnya ketegangan antara Lebanon dan rezim Zionis.
Berita ID: 3475594    Tanggal penerbitan : 2021/08/07

TEHERAN (IQNA) - Sekretaris Jenderal Liga Arab meminta negara-negara Arab dan komunitas internasional untuk mempercepat pengiriman bantuan ke Lebanon.
Berita ID: 3474478    Tanggal penerbitan : 2020/08/08

Pasca Penyebaran Virus Corona:
TEHERAN (IQNA) - Liga Arab sekali lagi meminta komunitas internasional dan Komite Internasional Palang Merah agar segera mengambil tindakan untuk menyelamatkan nyawa para tahanan Palestina di penjara-penjara Israel dan untuk memberi mereka obat-obatan serta peralatan-peralatan medis yang diperlukan untuk memerangi virus corona.
Berita ID: 3474139    Tanggal penerbitan : 2020/04/18

PALESTINA (IQNA) - Wakil tetap Palestina di Liga Arab meminta pentingnya penerapan butir terkait larangan pindah sejumlah kedutaan ke al-Quds (Yerusalem) dalam agenda pertemuan puncak mendatang liga tersebut.
Berita ID: 3470997    Tanggal penerbitan : 2017/02/02

ARAB SAUDI (IQNA) - Dewan Menteri Luar Negeri Liga Arab dalam pertemuan hari ini dengan mengeluarkan sebuah statemen, merespon ucapan-ucapan kritik Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran (Rahbar) terhadap para pejabat Saudi.
Berita ID: 3470682    Tanggal penerbitan : 2016/09/10